PTH 407317 Teknologi Pengolahan Limbah
Mempelajari tentang dasar-dasar penanganan limbah, khususnya yang bersangkutan dengan pertanian dan industry yang berbasis pertanian. Penjelasan tentang konsep limbah, jenis limbah, aspek teknis dan rancang bangun penanganan limbah, aspek lingkungan hidup dan pencemaran akibat limbah, beberapa kasus pemanfaatan limbah dan untuk memperluas wawasan mahasiswa dilengkapi dengan capita selekta berupa: dasar-dasar penelitian limbah dan pengantar advance by product management.