MMP411417 BIOSTATISTIKA

Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang konsep statistika deskriptif; statistika inferensi; rancangan percobaan; dan aplikasi pada bidang Biologi, Ilmu lingkungan, dan Kesehatan Masyarakat. Pada mata kuliah ini juga menggunakan software, diantaranya Minitab dan SPSS.

Mahasiswa belajar mengaplikasikan Biostatistika dalam persoalan dan penelitian untuk mengolah dan menganalisis data di bidang Biologi, Ilmu Lingkungan, dan Kesehatan Masyarakat serta  merepresentasikan berbagai realitas masalah, serta mahir dalam menggunakan perangkat lunak.