daun lengkap dan tdk lengkap.jpgdaun lengkap dan tdk lengkap.jpg

MIP1108 Sistematika Tumbuhan

Sistematika Tumbuhan merupakan mata kuliah yang mencakup prinsip-prinsip taksonomi tumbuhan, meliputi konsep dan arti penting taksonomi bagi biologi, kemampuan mendeskripsikan, mengidentifikasi, mengklasifikasikan tumbuhan dan nomenklatur. Dipelajari juga sistem penggolongan tumbuhan yang mengindahkan kekerabatannya secara evolusioner, melalui analisis filogenetik dan fenetik. Materi (2) mencakup pengenalan anggota tumbuhan yang memadukan sistem klasifikasi Engler & Prantl (1915) dan Five Kingdom (1959)  yaitu dalam kelompok Thallophyta, Bryophyta, Pteridophyta dan Spermatophyta